Cerita Kami

LivingCool adalah perusahaan yang bergerak di bidang penyediaan sistem pendingin (cooling system) dan sistem keamanan & monitoring. Kami berkomitmen untuk memberikan produk berkualitas tinggi dan layanan terbaik kepada pelanggan di seluruh Indonesia.

Dengan pengalaman bertahun-tahun di industri ini, kami memahami kebutuhan pelanggan akan solusi pendingin dan keamanan yang handal, efisien, dan terjangkau. Tim ahli kami selalu siap memberikan konsultasi dan dukungan teknis untuk memastikan kepuasan pelanggan.

🎯

Visi Kami

Menjadi perusahaan terdepan dalam penyediaan solusi sistem pendingin dan keamanan yang inovatif dan berkelanjutan di Indonesia.

πŸš€

Misi Kami

  • Memberikan produk berkualitas tinggi dengan teknologi terkini
  • Menyediakan layanan pelanggan yang excellence
  • Mengembangkan solusi yang ramah lingkungan
  • Membangun kemitraan jangka panjang dengan pelanggan

Tim Profesional Kami

Didukung oleh tim berpengalaman yang siap memberikan solusi terbaik untuk kebutuhan Anda

10+
Tahun Pengalaman
500+
Project Selesai
100+
Client Puas
24/7
Customer Support

Hubungi Kami

πŸ“

Alamat Kantor

Soho Rolling Hills B7, Plaza Boulevard, Jl
Pantai Jl. Arteri KKTC, Wadung, Telukjambe
Timur, Karawang, Jawa Barat 41361

πŸ•

Jam Operasional

Senin - Jumat08:00 - 17:00

Sabtu - Minggu08:00 - 14:00